Jumat, 14 Agustus 2009

Apa yang kita lihat

“mengapa anda mendengarkan goggongan anjing dan tidak diam mendengarkan nyayian merpati?. Mengapa anda melihat gelapnya malam saja, dan tidak melihat indahnya bulan dan kerlipan bintang itu?. Mengapa anda mengeluh aklan sengatan lebah, dan lupa akan manis madunya.” (La tahzan. Aidh al Qarni)

Sewaktu pertama membaca kutipan ini saya hanya tergeleng geleng dan berkata “kenapa..yah”. saya kemudian berfikir tentang diriku. Merenungi kesalahan kesalahan fatal yang saya lakukan.

Kembali pada kutipan diatas. Tidakah itu menyentuh kita. Kita selalu mengeluh akan kekurangan yang ada pada kita, dan lupa akan melimpahnya kenikmatan yang kita miliki.
Sekarang tanyakan “apa yang anda lihat tentang kehidupan anda?”

koin itu memiliki dua sisi, seperti kehidupan yang bisa diratapi juga bisa dibanggakan.
(S. Thariq Al Fatih). Artikel-No:-000040

Artikel Terkait:

0 komentar:

Posting Komentar

 

asal pengunjung

mybloglog

asal pengunjung

free counters

renungan islam Copyright © 2009 Community is Designed by Bie